3.


"air mata bisa berhenti mengalir tapi hati tidak akan pernah"

yaahhhh, air mata bisa sesaat berhenti dari semua kepedihan yang dirasakan
air mata akan berhenti menetes disaat mata ini terasa lelah melepas tetesan air mata
semua akan menghilang disaat kepedihan ituh terbawa alam mimpi
semua akan lenyap disaat semua terlelap
tetesan air mata pun seakan habis tak tersisa
air mata ituh lelah mengalir
tapi hati tak dapat berhenti
hati tak akan pernah melupakan semua kepedihan yang terjadi
hati tak akan mampu membawa semua kepedihan berubah jadi tawa
semua kepedihan seakan lenyap di dalam mata
tapi bukan di hati
karena di hati akan slalu mengingat semua kepedihan ituh

0 komentar: